Rabu, 02 Desember 2015

Nutrisi Untuk Anak Hadapi Ujian Sekolah

Anak Anda akan menghadapi UTS. Ia harus meningkatkan konsentrasinya agar materi pelajaran mudah dipahami. Siapkan makanan ini, Ma!

1. Gandum. Berikan pada saat sarapan untuk meningkatkan konsentrasi saat belajar. Sama seperti tubuh, otak membutuhkan energi untuk bekerja optimal. Pilih gandum utuh yang lebih lambat dicerna tubuh.

2. Ikan. Mengandung asam lemak esensial omega-3 yang baik untuk meningkatkan memori anak. Asam lemak omega-3, terutama EPA dan DHA, sangat penting untuk perkembangan dan membentuk neuron otak.

3. Telur. Baik untuk memperbaiki ingatan karena mengandung kolin yang meningkatkan memori otak. Telur juga mengandung fospolipid, zat besi, dan protein yang mengoptimalkan fungsi otak.

4. Bayam. Kaya akan zat besi, vitamin A, dan kalsium yang membantu tubuh mengonversi kolin atau asam amino untuk membantu menguatkan memori dan proses belajar. Selain itu, bayam juga berkhasiat mengurangi stres dan cemas saat ujian.

5. Buah. Mengandung vitamin C, seperti jeruk, tomat, jambu biji, yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh anak, membantu tubuh menyerap zat besi yang akan membawa oksigen ke otak, dan meningkatkan penyerapan folat yang bisa mengurangi tingkat hormon stres.
Sumber : parenting.co.id

2 komentar:

  1. Borgata to host three new poker rooms in April - Dr.MCD
    The Borgata Hotel Casino 원주 출장샵 & Spa announced the new venues will be set to debut 천안 출장마사지 this month. 광양 출장마사지 The new 의왕 출장안마 Borgata 당진 출장마사지 Resort is part of

    BalasHapus
  2. joya shoes 505l8zphhy668 outdoor,INSOLES,Joya Shoe Care,walking,fashion sneaker,boots joya shoes 030y7rrstu257

    BalasHapus

Kontak Kami


SDIT Al Kamilah
Jl. Cemara Dalam III No. 227
Kel. Padangsari Kec. Banyumanik
Kota Semarang - Jawa Tengah

Telepon    (024) 7466236
Email        alkamilah1@yahoo.com

Tentang Kami

Puji Syukur kehadiran Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayahnya serta tak lupa Shalawat dan Salam kita panjatkan kepada junjungan Nabi Muhammad SAW, Keluarga, sahabat yang setia hingga akhir zaman.

Teriring salam dan Do'a semoga kita semua selalu mendapatkan pencerahan, bimbingan dan Ridho Allah SWT. Terima kasih telah mengunjungi website SD Islam Terpadu Al Kamilah. Web ini kami sajikan untuk memberikan informasi dan media komunikasi bagi guru, siswa dan orang tua siswa serta masyarakat.

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

2014 © Planer - Responsive Blogger Magazine Theme
Planer theme by Way2themes